Kelurahan Tarok Dipo Sudah Zona Hijau,Ini Penjelasannya

    Kelurahan Tarok Dipo Sudah Zona Hijau,Ini  Penjelasannya
    Suhendra,Lurah Tarok Dipo Kecamatan Guguk Panjang Kota Bukittinggi

    BUKITTINGGI--Berdasarkan zona risiko Covid-19, saat ini KelurahanTarok Dipo Kecamatan Guguk Panjang Kota Bukittinggi, saat ini sudah memasuk izona hijau.

    Demikian disampaikan Lurah Tarok Dipo Suhendra, saat ditemui media Indonesia satu, di halaman Kantor Walikota Bukittinggi, pada Senin(7/12).

    Menurut Suhendra, untuk kelurahan Tarok Dipo, setelah vaksin pertama diadakan di kantor Camat untuk yang Vaksin pada saat itu sudah berjumlah 913 orang.

    "Saat ini jumlah penduduk Tarok Dipo berjumlah sekitar kurang lebih 17 rb orang.Insya Allah besok tanggal 9 vaksin kedua diadakan dikantor Camat Guguk Panjang, " ucapnya.

    Suhendra menambah, untuk pelaksanaan vaksinasi di lokasi kami tetap dilakukan diantaranya melalui mesjid, RT/ RW untuk himbauan vaksin .

    "Alhamdulillah untuk kelurahan Tarok Dipo sudah zona hijau, " kata Suhendra.

    Dijelaskan Lurah Tarok Dipo, untuk lansia kami sudah berupaya untuk menghimbau dan mengajak untuk ikut vaksin, dan saat ini lansia yang ikut vaksin sudah sekitar 23 persen.

    "Kami berharap tidak ada lagi Pandemi dan bisa kembali beraktivitas seperti dulu, dan himbauan saya kepada masyarakat agar tetap menjaga Prokes 3 M, juga bagi yang sudah divaksin untuk ikut serta menjelaskan tentang bahaya Pandemi Covid-19 kepada warga yang belum divaksin, " tutup Suhendra.(Linda) 

    Bukittinggi Sumatera-Barat
    Linda Sari

    Linda Sari

    Artikel Sebelumnya

    Dua Utusan Atase Kedubes Arab Saudi Berikan...

    Artikel Berikutnya

    Pemko Bukittinggi Jawab Pandangan Fraksi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Banyak Kalangan Berharap Kasus Karen Diputus Hakim Berdasarkan Keadilan dan Ketuhanan yang Maha Esa
    Satgasud PAM VVIP KTT World Water Forum Amankan Wilayah Udara Bali
    Dandim 1715/Yahukimo Kunjungi Koramil 1715-03/Kurima Untuk Mengecek Perencanaan dan Persiapan Renovasi Kantor Koramil Kurima

    Ikuti Kami